Empat Harapan

Empat harapan seorang muslim untuk saudara seimannya. Harapan ini harus ditumbuhkan dari palung hatinya.

Pertama, Allah kuatkan ‘azimahnya untuk mengkhatam Al Quran dengan membaca, mentadabburi, menghafal dan mengamalkannya.

Kedua, Allah yang Maha Pengasih Mengampuni dan Memaafkannya.

Ketiga, Allah taqdirkan akhir hidupnya khusnul khatimah.

Keempat, Allah taqdirkan surga menjadi rumah abadinya.

Semoga Allah jadikan kita bagian dari orang yang akan di katakan kepada mereka:

“هذه الجنة التي كنتم بها توعدون”

طبتم..وطابت جمعتكم أحبتي

#MengejaJalanPulang

QM, 05061436

Tentang TaQ

Hanya manusia biasa yang ingin terbiasa menjadi hamba Allah. Ingin terbiasa di jalan menuju RidhoNya dan berhasil mendapat jatah sebagai penghuni surgaNya.
Pos ini dipublikasikan di Uncategorized. Tandai permalink.

Tinggalkan komentar